PROSES MARKETING PUBLIC RELATION (MPR) HOTEL CIWIDEY

Proses Marketing Public Relation (MPR) Hotel Ciwidey,  yang efektif merupakan hasil dari suatu proses yang harus diintegrasikan dengan strategi pemasaran perusahaan. Proses MPR terdiri dari langkah-langkah yaitu penelitian, membentuk tujuan pemasaran, menetapkan audiens sasaran, memilih pesan dan alat public relations, serta mengevaluasi hasil (Kotler, Bowen, Makens 2003:600).

Sebelum suatu perusahaan dapat membuat program public relations, mereka harus memahami misi, tujuan, strategiserta budaya perusahaan itu sendiri. Informasi itu terdapat dalam perencanaan pemasaran. Sistem penyeranta lingkungan perusahaan juga merupakan sumber informasi yang penting.

Public relations dapat memberikan kontribusinya terhadap tujuan pemasaran yaitu dalam hal membangun kesadaran, membangun kredibilitas, merangsang tenaga penjual dan perantara, mengurangi biaya promosi. Pesan yang relevan disampaikan kepada audiens sasaran yang tepat melalui alat atau media yang tepat pula demi keberhasilan aktivitas public relations itu sendiri.

Ketrampilan yang harus dimiliki oleh praktisi public relations dalam hal ini bukanlah bagaimana mencari berita melainkan bagaimana berita tersebut diciptakan melalui alat yang tepat pula. Mengimplementasika public relations memerlukan penuh perhatian seperti dalam hal menempatkan informasi di media.

PROSES MARKETING PUBLIC RELATION (MPR) HOTEL CIWIDEY

PROSES MARKETING PUBLIC RELATION (MPR) HOTEL CIWIDEY

Informasi yang menarik sangat mudah untuk ditempatkan, akan tetapi bagaimanapun juga bisa saja sebuah press release  tidak menarik perhatian editor yang sibuk oleh karena itu kunci utama dari publisitas adalah menjaga hubungan personal yang baik dengan media editor yang merupakan pasar untuk dipuaskan sehingga akan terus menggunakan press release perusahaan.

Evaluasi hasil dapat dilihat dari jumlah exposuure dalam media, perubahan kesadaran atau komprehensif serta akibat dampak dari kampanye yang dilakukan, yang memberikan kontribusi terhadap penjualan.

Konsep MPR menurut para ahli menekankan pada peran pemberian informasi, pendidikan dan upaya peningkatan pengertian lewat penambahan pengetahuan mengenai suatu produk atau jasa perusahaan akan lebih kuat dampaknya dan agar lebih lama diingat oleh para konsumen. Dengan tingkat komunikasi yang lebih intensif dan komprehensif dibandingkan dengan iklan, maka MPR merupakan suatu konsep yang lebih tinggi dan lebih lengkap dari iklan.

MPR memberikan penekanan pada aspek management pemasaran dalam bentuk suatu produk atau jasa secara profesional dengan memperhatikan kesejahteraan konsumen. MPR sebagai suatu proses perencanaan, pelaksanaan dan pengevaluasian program-program yang memungkinkan terjadinya pembelian dan pemuasan konsumen melalui komunikasi yang baik mengenai informasi dan impresi dari perusahaan dan produknya sesuai dengan kebutuhan, keinginan, perhatian dan kesan dari konsumen.

Kami admin hotel ciwidey mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya kepada para tamu wisatawan yang telah berkunjung ke hotel di ciwidey. Terima kasih sudah mempercayai kami dengan melakukan booking hotel ciwidey secara online di situs https://hotelciwidey.com. Kami berharap Anda puas terhadap pelayanan kami, saran dan kritikan atau apapun yang ingin mengenai pelayanan di hotel ciwidey eMTe Highland Resort silahkan sms ke HP 081323739973 atau kirim email ke [email protected], untuk perbaikan pelayanan kami dikemudian hari.

PROSES MARKETING PUBLIC RELATION (MPR) HOTEL CIWIDEY

Dengan semakin berkembangnya dinamika pasar saat ini maka para pemasar dituntut untuk terus mengembangkan pesan-pesan yang meningkatkan kredibilitas serta memberikan dampak positif bagi konsumen.  Karena itulah peran MPR semakin meningkat dalam menghadapi konsumen, memasarkan produk yang ada, serta peran interaksinya dalam memperhatikan budaya global yang muncul.

Adapun yang menjadi pendorong meningkatnya peran MPR ini adalah pecahnya pasar yang bersifat massal, yang antara lain disebabkan oleh semakin banyaknya pilihan produk di pasar dan semakin tingginya tuntutan para pelanggan; meningkatnya peran informasi dan teknologi yang menyebabkan semakin pentingnya peran MPR.

Saluran media yang relatif baru dan dalam jumlah yang banyak memungkinkan terciptanya banyak kesempatan yang beraneka ragam untuk mencapai pasar sasaran secara lebih cepat dan dengan dampak yang lebih besar pula; meningkatnya persaingan disebabkan oleh suksesnya perusahaan-perusahaan mengembangkan produk yang berpotensi berhasil di pasar sehingga membuat konsumen memiliki lebih banyak alternatif pilihan dari sebelumnya, Proses Marketing Public Relation (MPR) Hotel Ciwidey.

 


0 Komentar

Tinggalkan Balasan

Avatar placeholder

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *